06 Januari 2009

PRAKTIK PR KONTEMPORER


PUBLISITAS

Publisitas adalah informasi yang disediakan oleh sumber luar yang digunakan untuk media karena informasi itu memiliki nilai berita. Metode penempatan pesan di media ini adalah metode yang tak bisa di kontrol ( uncontrolled ) sebab sumber informasi tidak memberi bayaran kepada media untuk pemuatan informasi tersebut.

Contoh publisitas antara lain berita di rubruk finansial tentang peningkatan pendapatan sebuah perusahaan, sebuah foto dan caption tentangs pengumuman bisnis baru atau peluncuran produk baru, tulisan seorang kolumnis tentang kemajuan kampanye pengumpulan dana, berita feature di majalah yang menjelaskan temuan ilmiah terbaru dari pusat riset kanker, tabloid hiburan yang memuat daftar konser band favorit, dan liputan berita televisi tentang pusat pameran baru, dan sebagainya. Biasanya,berita - berita semacam itu berasal dari departemen PR sebuah perusahaan, direktur organisasi yang berkaitan dengan sumbangan dana pembangunan, biro berita universitas, manajer publikasi band musik, atau direktur hubungan media pemerintah
( terkadang dinamakan sekertariat pers )

[+/-] Selengkapnya...

25 Desember 2008

"LEAD"



Pengertian " LEAD"

Lead merupakan bagian yang mencerminkan isi berita.

Fungsi Lead : 1. Menjawab Beberapa unsur berita.
2. Menekankan News FEATURE Of the Story.
3. Memberikan identifikasi orang, tempat, kejadian, yang dibutuhkan
bagi pemahan.

Jenis LEAD : 1. What Lead : Menonjolkan pokok/ hal terpenting.
2. Who Lead : Menonjolkan siapa yang berperan dalam unsur berita.
3. When Lead : Menonjolkan kapan peristiwa itu terjadi.
4. Why Lead : Menonjolkan sebab dari suatu peristiwa.
5. Where Lead: Menonjolkan Tempat dari peristiwa.
6. How Lead : Menonjolkan bagaimana peristiwa itu terjadi.


Jadi unsur - unsur lead adalah 5 W + 1 H....


Dikutip dari mata kuliah TMMB ( Teknik mencari dan menulis berita )
Dosen : pak nanda mulya santosa.

Ditulis oleh Ricky buhari...

[+/-] Selengkapnya...

kotak pencarian

Google
WWW www.hmphumas.co.cc